Paragraf merupakan inti penuangan buah pikiran
dalam sebuah karangan. Dalam sebuah paragraf terkandung satu unit buah pikiran
yang didukung oleh semua kalimat dalam paragraf tersebut; mulai dari kalimat
pengenal, kalimat topik, kalimat-kalimat penjelas, sampai pada kalimat penutup.
Himpunan kalimat ini saling bertalian dalam satu rangkaian untuk membentuk
sebuah gagasan.Paragraf dapat juga dikatakan sebagai sebuah karangan yang paling pendek
(singkat). Dengan adanya paragraf, kita dapat membedakan di mana suatu gagasan
mulai dan berakhir. Kita akan kepayahan membaca tulisan atau buku, kalau tidak
ada paragraf, karena kita seolah-olah dicambuk untuk membaca terus menerus
sampai selesai. Kitapun susah memusatkan pikiran pada satu gagasan ke gagasan
lain. Dengan adanya paragraf kita dapat berhenti sebentar sehingga kita dapat
memusatkan pikiran tentang gagasan yang terkandung dalam paragraf itu. Download Selengkapnya.
4 comments:
pertamax aja sip dah boz...
Waah.. Chan suka Nech,..
Follow Plus Download..
Makasih Ilmunya,,,
Esok lagi ya..
Klo ada ilmu baru jangan lupa kasih kabar...
Salam Sukses Selalu!
suka sama blog ini, udah lama mau bikin blog tentang materi pelajarn, tapi gak jadi2. :)
@Rizky2009 : Terimakasih atas dukungannya....
@Chan : ok-ok......salam sukses juga....
@Yuga : Kenapa kok g jadi?
Posting Komentar